Postingan

Email Apa itu Email? Pengertian Email atau surat elektronik adalah suatu sarana untuk mengirim dan menerima surat atau pesan dengan format digital melalui jalur jaringan komputer dan internet. Pesan digital atau surat elektronik tersebut dapat dibuat dan dikirim ke alamat email lainnya dengan menggunakan komputer/ laptop dan gadget lainnya, seperti smartphone dan tablet yang terhubung dengan internet. Bila jaman dulu mengirim surat menggunakan kertas dan tinta dimana proses pengirimannya bisa berhari-hari, saat ini mengirim pesan via email hanya butuh waktu beberapa detik saja. Saat ini, mengirim pesan via email merupakan salah satu cara yang paling efisien, cepat, dan murah. Fungsi dan Manfaat Email Mengacu pada pengertian email di atas, maka fungsi dan manfaat email secara umum adalah untuk mengirimkan pesan atau surat kepada orang lain. Lebih lanjut, berikut ini adalah beberapa fungsi email selengkapnya: 1. Mengirim dan Menerima Pesan Mengirim dan Menerima Pesan Ilus
Gambar

peta konsep akses internet

Gambar

pengertian internet dan intranet

1. internet     internet merupakan 'dunia baru' yang penuh pesona. sejak diciptakannya tahun 1970-an, internet terus memikat untuk diekplorasi, digali, serta dikembangkan oleh para ahli dan pemerhati teknologi. imternet mudah digunakan siapapun, bahkan mereka yang hanya memiliki pengetahuan relatif minim.  internet adalah singkatan dari Interconnection Network yang secara harfiah berarti hubungan antarjaringan komputer. contoh jaringan komputer yang sering ditemukan adalah LAN (local area network). gambaran sederhana dari internet adalah beberapa komputer dihubungkan satu sama lain sehingga membentuk jaringan komputer  internet merupakan sebuah kumpulan global ribuan jaringan komputer dan jutaan komputer pribadi yang dikelola secara bebas.  2. intranet     intranet adalah sebuah kumpulan jaringan komputer lokal yang menggunakan perangkat lunak internet dan protokol TCP/IP atau HTTP. jaringan intranet merupakan jaringan internet yang hanya dimiliki oleh kelompok a